Senin, 05 Januari 2009

Pendidikan Saat Ini

Keterpurukan bangsa Indonesia saat ini disebabkan karena kurangnya perhatian seluruh warga masyarakat terhadap pendidikan. Banyak masyarakat yang mengap bahwa pendidikan itu tidak penting padahal pendidikan itu merupakan modal awal bagi bangsa ini untuk maju. Apakah kita hanya mau menggunakan produk luar negeri saja misalnya sajalah bola lampu yang kita gunakan saat ini masih banyak yang peroduk luar negeri.

Kemanakah hilangnya orang-orang yang mempunyai ambisi besar untuk menguasai dunia????

Padahal Kita penduduk Indonesia yang mayoritas beragama islam yang mengaku berpegang teguh kepada Al-qur'an dan hadis tetapi tidak pernah mengamalkannya.

Inggatkah kita dengan hadis Rasulullah SAW, yang berbunyi kurang lebih seperti ini artinya:
"Barang siapa yang ingin kebahagian di dunia harus dengan Ilmu"
"Barang siapa yang ingin kebahagian di akhirat harus dengan Ilmu"
"Barang siapa yang menginkan keduanya harus dengan Ilmu"

Nah kawan, coba kita renungkan sejenak????

mau di bawa kemanakah bangsa kita saat ini ?????

kalaulah kital lihat belakangan ini pemerintah mulai memanjakan dunia pendidikan hal itu hanya kita lihat di bagian depan saja, coba kita lihat kedalamnya sudah pantaskah guru-guru yang di sertifikasi tersebut????

ternya hanya membuat guru-guru bangsa ini kacau balau kawan ??

coba kita renungkan itu????????????